Bumi Itu Datar?

0
بِسْــــــــــــــــمِ اﷲِالرَّحْمَنِ اارَّحِيم


ROTASI BUMI YG BULAT
Ahad, 1 Syawwal 1441 H
=======

Berikut "siksaan" Kamera HP edisi syawal di tahun kembar ini. Semalam lepas dinihari masih ada sayup2 Takbir, dan langit semakin menawan.

Saya isi full HP Nubia z17mini, dan tepat adzan Shubuh selepas 3 jam 20 menit bekerja merekam gerakan Bumi berotasi pada porosnya, alhamdulillaah mengjasilkan foto Bintang dan Planet serta objek langit lainnya sebanyak 399 frame, lalu hasilnya ditumpuk menjadi Lintasan Bintang ini.

Mohon maaf, kurang center.. 😁

Sementara ini hasil final, berikutnya saya siapkan video proses pembuatannya... in syaa Allaah.
====================
Pak AR Sugeng Riyadi
Staf Pengajar Fisika di Pondok Pesantren Assalam

Posting Komentar

0Komentar
Posting Komentar (0)